Physical Address
304 North Cardinal St.
Dorchester Center, MA 02124
Physical Address
304 North Cardinal St.
Dorchester Center, MA 02124
Berita Terkini – Cara membuat nada dering WA dengan suara Google dilakukan agar tidak membosankan. Saat ini nada dering WA seringkali terdengar sangat monoton. Untuk itu, banyak orang yang mengganti nada dering Whatsapp dengan suara Google yang sangat mudah Anda buat.
WhatsApp saat ini menjadi salah satu aplikasi pesan instan dan alat komunikasi yang sangat populer. Bahkan aplikasi ini hampir digunakan oleh seluruh masyarakat di Indonesia. Dengan banyaknya pengguna WA ini, terkadang merasa bingung ketika ada pesan atau telepon yang masuk. Terlebih dalam memilih bunyi nada dering yang sama.
Sebenarnya WhatsApp tidak mendukung fitur yang memungkinkan Anda dapat mengganti nada dering dari kontak tertentu. Namun, nada dering yang telah tersedia seringkali monoton dan menawarkan pilihan yang tidak menarik. Anda dapat membuat nada dering tanpa memakai aplikasi.
Hanya perlu memakai situs sound of text populer yang bernama soundoftext.com. Sound of text adalah sebuah program yang bisa mengubah tulisan ke dalam bentuk suara. Teknologi ini dibuat dari Google Translate ketika mengatakan pelafalan banyak bahasa. Jadi seperti itulah kira-kira hasil dari teknologi sound of text dengan suara Google.
Selama ini suara Google adalah suara seorang wanita dewasa. Suaranya ketika berbicara dengan nada yang terdengar datar dan hampir tidak mempunyai ekspresi. Terdengar mirip sekali dengan suara robot. Untuk bisa menggunakan suara tersebut, Anda bisa mencoba teknologi dari situs soundoftext.com yang tersedia. Berikut ini merupakan cara membuat nada dering WA.
Setelah Anda mendapatkan file MP3 suara Google untuk nada dering WhatsApp. Saat ini Anda bisa masuk ke langkah-langkah cara mengguanakan MP3 ini sebagai nada dering.
Jika Anda sudah menambahkan nada dering sound of text suara Google, saatnya Anda buka aplikasi WhatsApp. Berikut ini merupakan langkah mudahnya.
Meskipun WhatsApp telah hadir dengan beragam fitur, tidak menutup kemungkinan bahwa aplikasi ini cenderung monoton jika membicarakan nada deringnya.
Seperti yang Anda ketahui, jika ada pesan dan panggilan baru masuk ke WhatsApp, para penggunanya mendapatkan notifikasi peringatan yang berupa banner sekaligus nada dering bawaan dari aplikasi WhatsApp.
Nada dering tersebut sebenarnya dapat diubah-ubah agar tidak merasa bosan. Salah satu contohnya, Anda bisa mengganti nada dering WhatsApp dengan menggunakan suara Google yang belakangan ini sedang viral di media sosial.